Lubuk Basung – Dalam rangka meningkatkan kapasitas SDM Sekretariat, Bawaslu Kabupaten Agam lakukan diskusi rutin di kantor Bawaslu Kabupaten Agam pada Jum’at (05/08/2022).
Lubuk Basung - Bawaslu Kabupaten Agam mengikuti kegiatan Rapat Diseminasi Peraturan Bawaslu tentang Layanan Advokasi Hukum dilingkungan yang dilaksanakan oleh Bawaslu Provinsi Sumatera Barat secara Daring pada Kamis (04/08/2022).
Lubuk Basung - Menindaklanjuti hasil Rapat Kamis (21/07/2022), Tim PPID Bawaslu Kabupaten Agam kembali mengadakan Rapat Tim Pejabat Pengelola Informasi Publik dan Dokumentasi (PPID) bertempat di Kantor Bawaslu Kabupaten Agam, Kamis (28/07/2022).