Lubuk Basung, BAWASLU AGAM - Maknai Hari Kemerdekaan, Bawaslu Kabupaten Agam laksanakan upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 pada Sabtu (17/08).
Lombok, BAWASLU AGAM – Bawaslu Kabupaten Agam mengikuti Rapat Koordinasi Nasional Evaluasi Pemberian Keterangan Dalam Perselisihan Hasil Pemilu Tahun 2024 yang dilaksanakan di Hotel Lombok Raya pada hari Senin s.d Rabu, 13 s.d 15 Agustus 2024.
Lubuk Basung, BAWASLU AGAM – Ketua Bawaslu Kabupaten Agam Suhendra menghadiri pelaksanaan Simulasi Sistem Pengamanan Kota (Sispamkota) yang dilaksanakan di depan Mako Polres Agam pada 14-15 Agustus 2024.
Lubuk Basung, BAWASLU AGAM - Satu persatu tahapan Pemilihan Serentak Tahun 2024 dimulai. Potensi berbagai persoalan pidana pada penyelenggaraan Pemilihan menjadi kewenangan Bawaslu dan Sentra Gakkumdu.