Lubuk Basung, BAWASLU AGAM - Bawaslu Republik Indonesia laksanakan "KickOff Ngabuburit Pengawasan" secara luring dan daring yang dihadiri Bawaslu Provinsi dan Bawaslu Kabupaten/Kota Se-Indonesia, Senin (3/3).
Lubuk Basung, BAWASLU AGAM - Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Agam, Suhendra menghadiri kegiatan Serah Terima Jabatan Bupati Agam periode 2025-2030 pada Senin (03/03) bertempat di Balairung Rumah Dinas Bupati Agam.
Lubuk Basung, BAWASLU AGAM — Dalam rangka mendukung efisiensi anggaran tahun 2025, Bawaslu Kabupaten Agam mulai menerapkan sistem kerja fleksibel berupa Work From Office (WFO) dan Work From Anywhere (WFA), atau yang dikenal sebagai Tugas Kedinasan Fleksibel, per 1 Maret 2025.
Jakarta, BAWASLU AGAM - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Agam menyerahkan laporan hasil pengawasan Pemilu dan Pemilihan kepada Bawaslu Republik Indonesia pada Jum'at (28/02).
Jakarta, BAWASLU AGAM - Dengan telah selesainya Tahapan Pemilihan Umum Tahun 2024 dan Pemilihan Tahun 2024 Bawaslu Agam menyampaikan serta Menyerahkan Laporan Keuangan Kepada Bawaslu Republik Indonesia.