Lubuk Basung, BAWASLU AGAM - Koordinator Divisi Hukum dan Penyelesaian Sengketa Bawaslu Kabupaten Agam Rendi Oktafianda menghadiri penyerahan hasil penelitian persyaratan administrasi bakal pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Agam Tahun 2024, yang digelar di Aula Husni Kamil Manik, Kantor KPU
Jakarta, BAWASLU AGAM - Anggota Bawaslu RI Lolly Suhenty menjelaskan dalam era digitalisasi, Bawaslu akan ambil langkah dalam mengawal pengawasan Siber (dunia maya).
Agam, BAWASLU AGAM - Badan Pengawasan Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Agam kembali menurunkan 7 tim pengawasan klarifikasi dokumen perbaikan administrasi pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Agam pada 10-11 September 2024.
Lubuk Basung, BAWASLU AGAM – Dalam rangka memaksimalkan tugas pencegahan dan pengawasan pada tahapan kampanye, Bawaslu Kabupaten Agam melaksanakan Rapat Kerja Teknis Pengawasan Tahapan Kampanye pada Selasa (10/09) di Hotel Sakura Syariah Lubuk Basung.
Lubuk Basung, BAWASLU AGAM – Selama tiga hari, Bawaslu Kabupaten Agam melakukan Pengawasan Perbaikan Administrasi dan Penyerahan Perbaikan Administrasi Pasangan Calon dari tgl 6 s.d 8 September 2024.